Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh
Alhamdulillahirabbil’alamin, tiada kata yang patut kita ucapkan kecuali rasa syukur kita ke hadirat Allah SWT yang senantiasa memberikan rahmatNya kepada semua makhluk di jagad raya ini.
Salawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Rasulullah saw, keluarga dan para sahabat.
Edisi mading BPJS Board bulan Mei kali ini yang mengangkat tema Brave To Change. Terdapat 4 rubrik dalam BPJS Board kali ini yaitu Rubrik Berita, Rubrik Program Kerja, Rubrik Artikel dan Rubrik Prestasi. Rubrik Berita akan mengangkat tentang B News dan berita tentang BPJS Kesehatan yang menjadi anggota LAPOR, Rubrik Program Kerja mengangkat tentang 4DX, Rubrik Artikel mengangkat artikel tentang Walikota Surabaya Ibu Tri Risma Harini, dan Rubrik Prestasi meliput prestasi WTP BPJS Kesehatan dan foto-foto Footsal. Terdapat pula Kediri Corner Yang akan diisi oleh Kanit MPKP terkait perubahan. BPJS Board kali ini di harap kan dapat memotivasi rekan Duta BPJS Kesehtaan untuk dapat berubah menjadi lebih baik lagi. Kritik dan saran dapat disampaikan langsung kepada Tim Redaksi BPJS Board KC Kediri.
Akhir kata, semoga BPJS Board kali ini bermanfaat, dan selamat membaca.
Salam….
Jumat, 20 Mei 2016
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar